Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label beasiswa

Mahasiswi PBA IAIA Aceh Dapat Beasiswa Prestasi dari Rektor

Sebagai upaya untuk mendukung prestasi mahasiswa yang ada di Kampus Paya Lipah, Rektor Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh Dr Nazaruddin MA menyerahkan penghargaan kepada salah seorang mahasiswi program studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA) atas prestasi yang diraihnya, Kamis, 16 November 2023. Nazaruddin mengatakan, pemberian penghargaan berupa beasiswa ini sebagai bentuk komitmen selaku Rektor untuk para mahasiswa dan dosen yang berprestasi, baik di tingkat lokal, nasional dan juga internasional.  “Saya berharap, teman-teman mahasiswa lain juga bisa terus berjuang dalam meningkatkan prestasinya. Bukan hanya di lingkungan kampus namun juga di luar kampus,” ucap Rektor. Dan ini, kata Nazaruddin, bisa menjadi menjadi motivasi kedepan bagi mahasiswa lain untuk terus mengasah kemampuan serta bakat, serta bisa mengharumkan nama kampus dan juga nama Aceh di dalam kompetisi atau kegiatan apapun yang positif bagi segenap civitas akademika. Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan, Alumni, ...

Event: The 19th Education & Training Expo 2010

Education & Training Expo adalah pameran pendidikan dan pelatihan terbesar dan terlengkap di Indonesia yang diselenggarakan setiap tahun sejak tahun 1992. Memasuki tahun ke-19, Education & Training Expo semakin eksis dan terpercaya – yang dibuktikan dengan meningkatnya kualitas dan kuantitas peserta pameran dan pengunjung pameran 19th Education & Training Expo berlangsung selama 4 hari mulai tanggal 11-14 Pebruari 2010 bertempat di Assembly Hall JCC dan diikuti oleh institusi pendidikan tinggi dan lembaga pelatihan terkemuka dan favorit dari Jabodetabek dan daerah-daerah di Indonesia meliputi: PTN, PTS, Kedinasan, Keagamaan, Badan Diklat dan lembaga keterampilan/ kursus