Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label bijak

Kalimat Motivasi Mario Teguh

Acara Golden Ways yang dibawakan oleh Mario Teguh memang telah memberikan banyak pencerahan dan motivasi baru bagi sebagian masyarakat Indonesia. Berbagai kalimat bijak terus terlontar dari bibirnya yang menggoyahkan posisi nyaman kita saat ini. Belajar adalah kata kunci yang selalu ada dalam setiap kalimat motivasi Mario Teguh , baik tersirat auapun tersurat. Gaya bahasa yang ceplas ceplos mengingatkan kita pada Guyonan Segar Ala Gus Dur. Dan sebagai seorang motivator, Mario Teguh nampaknya berhasil menjadikan sebagian besar masyarakat Indonesia untuk lebih berpikir cerdas dalam menjalani kehidupan. Salah satu kalimat motivasi Mario Teguh yang Achilles selalu ingat adalah Orang Bodoh VS Orang Pintar. Dalam kumpulan tulisan yang terdiri dari beberapa bait tersebut, ada banyak hal yang diungkapkan, ada yang hal yang disinggung dan ada banyak hal yang dimentahkan. Kenyamanan kita dengan posisi yang ada selama ini coba untuk diperiksa ulang. Dimanakah posisi kita saat ini ? Dengan ala...